ANALISIS PERBANDINGAN KUAT TEKAN BETON MENGGUNAKAN PASIR SEMERU LUMAJANG DAN PASIR KEDIRI

Authors

  • mohammad bayu adi segara Prodi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Widyagama Malang
  • Candra Aditya Program Studi Teknik, Fakultas Teknik, Universitas Widyagama Malang
  • Mohammad Cakrawala Program Studi Teknik, Fakultas Teknik, Universitas Widyagama Malang

DOI:

https://doi.org/10.31328/bouwplank.v3i1.435

Keywords:

Beton, Kuat Tekan Beton, Modulus Elastisitas, Pasir Kediri, Pasir Lumajang

Abstract

Perkembangan Industri konstruksi di Indonesia cukup pesat, dimana hampir semua bangunan konstruksi menggunakan beton sebagai bahan utama. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui cara pemilihan pasir yang berkualitas dan membandingkan kuat tekan dan modulus elastisitas pada pasir Lumajang dan Kediri. Metode penelitian ini menggunakan metode eksperimental. Metode eksperimental pada penelitian ini dilakukan dengan cara membandingkan beton dari Pasir Lumajang dan beton dari Pasir Kediri. Pengujian ini menggunakan alat uji tekan dan alat uji modulus elastisitas untuk mengetahui batas nilai maksimal dari beton tersebut. Hasil dari penelitian ini adalah uji kuat tekan beton Pasir Kediri lebih unggul dari pada Pasir Lumajang karena Pasir Kediri memiliki nilai slump tertinggi dari pada Pasir Lumajang.

References

M. Souisa, “Analisis Modulus Elastisitas dan Angka Poisson Bahan Dengan Uji Tarik,” BAREKENG J. Ilmu Mat. dan Terap., vol. 5, no. 2, hal. 9–14, 2011.

R. Manuahe, M. D. J. Sumajouw, dan R. S. Windah, “Kuat Tekan Beton Geopolymer Berbahan Dasar Abu Terbang (Fly Ash),” J. Sipil Statik, vol. 2, no. 6, 2014.

Gunanto, “Tinjauan Kuat Tekan, Kuat Tarik Dan Kuat Lentur Batako Dengan Menambahkan Limbah Pecahan Genteng Pada Campuran Batako,” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2019.

A. Widodo dan M. A. Basith, “Analisis Kuat Tekan Beton Dengan Penambahan Serat Rooving Pada Beton Non Pasir,” J. Tek. Sipil Dan Perenc., vol. 19, no. 2, hal. 115–120, 2017.

S. N. Indonesia, “SNI-03-2847-2002-Tata Cara Perhitungan Struktur Beton Untuk Bangunan Gedung,” Jakarta Badan Standar Nas., 2002.

S. Sumiati dan S. Sukarman, “Pengaruh Gradasi Agregat Terhadap Nilai Karakteristik Aspal Beton (AC-BC),” PILAR, vol. 10, no. 1, 2014.

F. Zulkarnain dan B. Kamil, “Perbandingan Kuat Tekan Beton Menggunakan Pasir Sungai sebagai Agregat Halus Dengan Variasi Bahan Tambah Sica Fume Pada Perendaman Air Laut,” in Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ, 2021, vol. 2021.

M. Mawardi, “The Influence Of Surface Crudity Of Coarse Aggregate To Concrete Strength,” Teknosia, vol. 2, no. 12, hal. 64–72, 2013.

E. Hunggurami, M. E. Bolla, dan P. Messakh, “Perbandingan Desain Campuran Beton Normal Menggunakan SNI 03-2834-2000 dan SNI 7656: 2012,” J. Tek. Sipil, vol. 6, no. 2, hal. 165–172, 2017.

Y. Setyanto, “Studi Banding Metode Rancang Campur Beton SK. SNI-1990-03 dan ACI 318,” 2011.

E. Handayani dan F. Veronata, “Analisis dan Identifikasi Sisa Material Konstruksi pada Pekerjaan Beton (Studi Kasus pada pekerjaan Pembangunan Pasar Rakyat Talang Banjar),” J. Ilm. Univ. Batanghari Jambi, vol. 19, no. 2, hal. 383–386, 2019.

R. Foermansah dan S. T. Yenny Nurchasanah, “Tinjauan Kuat Tekan dan Kuat Tarik Belah Beton dengan Serat Kawat Bendrat Berbentuk ‘Z’ sebagai Bahan Tambah.” Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2013.

S. N. Indonesia, “Tata Cara Pemilihan Campuran untuk Beton Normal, Beton Berat dan Beton Massa dengan Standar SNI 7656: 2012,” Jakarta, Badan Standarisasi Nas, 2012.

R. I. Kusuma dan E. Mina, “Stabilisasi Tanah Lempung Dengan Menggunakan Pasir Laut Dan Pengaruhnya Terhadap Nilai CBR (California Bearing Ratio)(Studi Kasus: Jalan Desa Mangkualam Kecamatan Cimanggu–Kab. Pandeglang),” Fondasi J. Tek. Sipil, vol. 6, no. 2, 2017.

D. P. Umum, “Tata Cara Pembuatan Rencana Campuran Beton Normal (SK SNI T-15-1990-03),” Yayasan Lemb. Penyelid. Masal. Bangunan. Indones., vol. 95, 1990.

D. Pertiwi, B. Wibowo, E. Kasiati, M. N. Triaswati, dan A. G. Sabban, “Perbandingan Penggunaan Pasir Lumajang dengan Pasir Gunung Merapi terhadap Kuat Tekan Beton,” J. Apl. Tek. Sipil, vol. 9, no. 2, hal. 13–22, 2011.

D. Suhirkam, R. Marpaung, dan L. Flaviana, “Aspal Panas Jenis Ac–Wc Dengan Campuran Limbah Karbit Sebagai Fillter,” PILAR, vol. 11, no. 1, 2015.

F. B. Malau, “Penelitian Kuat Tekan Dan Berat Jenis Mortar Untuk Dinding Panel Dengan Membandingkan Penggunaan Pasir Bangka Dan Pasir Baturaja Dengan Tambahan Foaming Agent Dan Silica Fume,” J. Tek. Sipil dan Lingkung., vol. 2, no. 2, hal. 287–296, 2014.

P. Nugraha dan Antonie, “Teknologi Beton,” Penerbit CV Andi Offset, Yogyakarta, 2007.

Tabel 6. Hasil Pengujian Agregat Halus (Pasir Lumajang)

Published

2023-04-24