Analisis Pelatihan yang Diselenggarakan oleh Dinas Perikanan, Tingkat Pendidikan dan Usia terhadap Kinerja Pembudidaya

Penulis

  • Wawan Supiyan
  • Arief Purwanto

DOI:

https://doi.org/10.31328/jim.2024.016

Kata Kunci:

Kinerja, Pelatihan, Pendidikan

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh pelatihan yang diselenggarakan oleh Dinas Perikanan, tingkat pendidikan dan usia terhadap kinerja pembudidaya ikan di Kota Pasuruan. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh peserta pelatihan di Dinas Perikanan Kota Pasuruan sejumlah 140 orang. Sampel ditentukan dengan menggunakan rumus slovin, yaitu sebesar 103 responden. Analisis data statistik inferensial diukur dengan menggunakan Regresi Logistik Multinominal (Multinomial Logistic Regression) dengan bantuan IBM SPSS software Versi 25. Berdasarkan hasil penelitian diperoleh kesimpulan sebagai berikut: Pelatihan dan Usia memberikan kontribusi dalam meningkatkan kinerja pembudidaya ikan, Sedangkan tingkat pendidikan belum memberikan kontribusi dalam meningkatkan kinerja pembudidaya ikan. Hasil penelitian dinyatakan bahwa pendidikan yang dapat mempengaruhi kinerja pembudidaya secara langsung adalah pendidikan teknis budidaya secara langsung hal ini berbeda dengan pendidika yang di analisis yaitu pendidikan formal. Usia identik dengan masa kerja dan pengalaman seorang pembudidaya sehingga memberikan konstribusi langsung pada kinerja pembudidaya dan Pelatihan secara langsung dapat meningkatkan kapasitas teknis pembudidaya secara langsung yang menunjukan kontribusi pada kinerja pembudidaya ikan.

Referensi

Iryani I, Yulianto H, Nurpadilah L. Pengaruh tunjangan kinerja terhadap kinerja pegawai melalui kepuasan kinerja sebagai variabel mediasi. SEIKO: Journal of Management & Business. 2022;5(1):343–54.

Dunan H, Sari SY. Pengaruh Tunjangan Kinerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung. Jurnal EMT KITA. 2023;7(2):530–7.

Pratiwi D, Fauzi A, Febrianti B, Noviyanti D, Permatasari E, Rahmah N. Pengaruh Pelatihan, Komunikasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Manajemen Kinerja). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI). 2023;4(3).

Arifin MZ, Sasana H. Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan. 2022;2(6):49–56.

Febriani FA, Ramli AH. Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Keterikatan Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan. 2023;11(2):309–20.

Rivaldo Y. Monograf peningkatan kinerja karyawan. 2022;

Widodo DS, Yandi A. Model kinerja karyawan: kompetensi, kompensasi dan motivasi,(Literature Review MSDM). Jurnal Ilmu Multidisplin. 2022;1(1):1–14.

Rovitia N, Oktaviola H, Sari RS. Hubungan Antara Pengelolaan Sumber Daya Manusia dalam Organisasi dengan Komitmen Karyawan pada Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi Sijunjung. Jurnal Rimba: Riset Ilmu manajemen Bisnis dan Akuntansi. 2024;2(3).

Ardiansyah R, Pracandra AP, Sari DPA, Rahmawati SM, Fajri MA, Nuraini D. Manajemen Sumber Daya Manusia Global dalam Meningkatkan Kinerja Perusahaan. Jurnal Ekonomi, Bisnis dan Manajemen. 2024;3(2):42–8.

Madiistriyatno H, Tunnufus Z. Manajemen Sumber Daya Manusia: Mengelola Potensi Individu dalam Perusahaan. Indigo Media; 2024.

Dirwan D, Ahmad F, Nurul Aqilah A, Shafira AA. Mengkaji Dampak Beberapa Faktor Yang Memengaruhi Kinerja Pegawai. Economics and Digital Business Review. 2024;5(1):251–65.

Harmaini H, Antoni E, Agustina R. Penilaian Prestasi Kerja Pegawai Negeri Sipil dalam Perspektif Peraturan Perundang-undangan. Adagium: Jurnal Ilmiah Hukum. 2024;2(2):108–20.

Nurjanah AP, Eko AF. The Effect of Work Ethics and Career Development On Job Satisfaction With Internal Communication As A Moderating. Azzukhruf: Journal of Management and Business. 2024;1(1):94–106.

Alateeg S, Alhammadi A. The impact of organizational culture on organizational innovation with mediation role of strategic leadership in Saudi Arabia. Journal of Statistics Applications & Probability. 2024;13(2):843–58.

Prabu MA. Manajemen sumber daya manusia perusahaan. Bandung: PT Remaja Rosdakarya. 2005;

Unduhan

Diterbitkan

2024-04-15

Cara Mengutip

Supiyan, W., & Purwanto, A. (2024). Analisis Pelatihan yang Diselenggarakan oleh Dinas Perikanan, Tingkat Pendidikan dan Usia terhadap Kinerja Pembudidaya. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1). https://doi.org/10.31328/jim.2024.016