Kontribusi Komitmen Organisasi dan Kompensasi terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Probolinggo
DOI:
https://doi.org/10.31328/jim.2025.010Kata Kunci:
Komitmen Organisasi, Kinerja Pegawai, KompensasiAbstrak
Kinerja Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Probolinggo diukur melalui Pengawasan Kearsipan Eksternal oleh ANRI dan Dinas Provinsi, dengan aspek penilaian: kebijakan, pembinaan, pengelolaan arsip dinamis, dan sumber daya kearsipan. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan pendekatan deskriptif explanation. Tujuannya adalah menjelaskan hubungan kausal antar variabel melalui pengujian hipotesis. Berdasarkan penelitian terhadap pegawai Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Probolinggo, dapat disimpulkan bahwa komitmen organisasi dan kompensasi yang tinggi secara signifikan meningkatkan perilaku Organizational Citizenship Behavior (OCB), yang pada gilirannya berkontribusi langsung maupun sebagai mediator dalam meningkatkan kinerja pegawai; sehingga OCB menjadi mekanisme penting yang menjelaskan bagaimana komitmen organisasi dan kompensasi berdampak positif terhadap kinerja pegawai secara keseluruhan.
Referensi
Purwanto A, Purba JT, Bernarto I, Sijabat R. Effect of transformational leadership, job satisfaction, and organizational commitments on organizational citizenship behavior. Inovbiz: Jurnal Inovasi Bisnis. 2021;9(1):61–9.
Widarko A, Anwarodin MK. Work motivation and organizational culture on work performance: Organizational citizenship behavior (OCB) as mediating variable. Golden Ratio of Human Resource Management. 2022;2(2):123–38.
Mulya Putri GA, Fauzi A, Saputra F, Danaya BP, Puspitasari D. Pengaruh Pengembangan Karier, Budaya Organisasi dan Beban Kerja terhadap Kepuasan Kerja Karyawan (Literature Review MSDM. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (Jemsi). 2023;5(2).
Hasibuan JS, Sari Nasution AS, Sari M. Organizational Citizenship Behavior as A Moderator in Employee Performance: A Study on Emotional Intelligence and Job Satisfaction. International Journal of Sustainable Development & Planning. 2024;19(1).
Organ DW. Organizational citizenship behavior: Recent trends and developments. Annual Review of Organizational Psychology and Organizational Behavior. 2018;5(1):295–306.
Podsakoff PM, MacKenzie SB, Paine JB, Bachrach DG. Organizational citizenship behaviors: A critical review of the theoretical and empirical literature and suggestions for future research. Journal of management. 2000;26(3):513–63.
Siswadi Y, Jufrizen J, Saripuddin J, Farisi S, Sari M. Organizational culture and organizational citizenship behavior: The mediating role of learning organizations and organizational commitment. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen. 2023;16(1):73–82.
Karauwan R, Mintardjo C. Pengaruh etos kerja, budaya organisasi, dan beban kerja terhadap kinerja pegawai di dinas pekerjaan umum minahasa selatan. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi. 2015;3.
Syamsibar H. Pengaruh Kualitas Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Enrekang. YUME: Journal of Management. 2022;5(2):128–39.
Ali H, Sastrodiharjo I, Saputra F, Besar G, Ekonomi F, Bhayangkara U, et al. Pengukuran organizational citizenship behavior: Beban kerja, budaya kerja dan motivasi (Studi literature review). Jurnal Ilmu Multidisiplin. 2022;1(1):83–93.
Widodo DS, Yandi A. Model kinerja karyawan: kompetensi, kompensasi dan motivasi,(Literature Review MSDM). Jurnal Ilmu Multidisplin. 2022;1(1):1–14.
Rivaldo Y. Monograf peningkatan kinerja karyawan. 2022;
Febriani FA, Ramli AH. Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Melalui Keterikatan Karyawan. Jurnal Ilmiah Manajemen Kesatuan. 2023;11(2):309–20.
Arifin MZ, Sasana H. Pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. Transekonomika: Akuntansi, Bisnis Dan Keuangan. 2022;2(6):49–56.
Pratiwi D, Fauzi A, Febrianti B, Noviyanti D, Permatasari E, Rahmah N. Pengaruh Pelatihan, Komunikasi dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Literature Review Manajemen Kinerja). Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem Informasi (JEMSI). 2023;4(3).
Dunan H, Sari SY. Pengaruh Tunjangan Kinerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai di Kantor Kecamatan Panjang Kota Bandar Lampung. Jurnal EMT KITA. 2023;7(2):530–7.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Endy Laksono, Rahayu Puji Suci

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.