Analisis Efisiensi Thermal Untuk Menentukan Beban Optimal Pada Pembangkit Listrik Tenaga Gas Menggunakan Metode Siklus Brayton

Authors

  • amar syahidin Universitas Widyagama Malang
  • Sabar Setiawidayat Universitas Widyagama Malang
  • Faqih Rofii Universitas Widyagama Malang

DOI:

https://doi.org/10.31328/jasee.v1i02.24

Keywords:

PLTG, Efisiensi Thermal, Brayton, Beban Optimal

Abstract

Pengoperasian PLTG (Pembangkit Listrik Tenaga Gas) blok 2 di Grati masih kurang efisien, dikarenakan sering berubahnya pembebanan pada generator. Berdasarkan laporan efisiensi pembangkit UPJP Grati tahun 2018 untuk unit 1 sebesar ±27%, unit 2 sebesar ±27% dan unit 3 sebesar ±26%. Efisiensi blok 2 harus dijaga semaksimal mungkin, yaitu dengan cara menentukan beban yang optimal pada masing-masing unit generator di blok 2. Metode siklus brayton digunakan untuk menentukan beban yang optimal dengan menghitung efisiensi thermal dari PLTG. Parameter yang dibutuhkan yaitu tekanan dan temperatur sisi inlet dan outlet dari kompressor dan turbin. Hasil dari metode ini diketahui bahwa beban yang optimal pada masing-masing unit di blok 2 yaitu dibeban maksimum (100 MW). Pada metode ini juga diketahui unit yang paling tinggi efisiensinya yaitu unit 1 sebesar 33 % sedangkan unit 2 sebesar 31.3 % dan unit 3 sebesar 31.7 %. Jika blok 2 dioperasiakan dengan pembebanan 100 MW maka efisiensinya akan maksimal dibandingkan dengan pembebanan yang berubah-ubah seperti sekarang.

References

Hendra K. S, I K.G. Wirawan, dan I G.K. Sukadana3, “Analisis Performansi Pembangkit Listrik Tenaga Gas P.T. Indonesia Power Pemaron,” 2018.

N. Gusnita dan K. S. Said, “Analisa Efisiensi dan Pemanfaatan Gas Buang Turbin Gas Alsthom Pada Pembangkit Listrik Tenaga Gas Kapasitas 20 Mw,” 2017.

S. R. Permata dan A. Rahardjo, “Evaluasi Operasi Pembangkitan Tenaga Listrik Pada PT. Cikarang Listrindo Menggunakan Metode Lagrange Multipliers,” 2013.

Teguh Harijono M, “Analisa Efisiensi Turbin Gas Unit 1 Sebelum Dan Setelah Overhaul Combustor Inspection Di Pt Pln (Persero) Sektor Pembangkitan Pltgu Cilegon,” 2016.

Jeremias Leda, “Pembangkit Listrik Tenaga Gas (PLTG) Ujung Pandang,” 2010.

M. P. Boyce, Gas turbine engineering handbook, 2nd ed. Boston, MA: Gulf Professional Pub, 2002.

M. Faizal, B. T. Prasetyo, dan E. S. Effendy, “Analisis Performance Tm2500 Gas Turbine Generator Package Pltg X Pada Factory Test Dan Site Test,” 2017.

T. Giampaolo, Gas turbine handbook: principles and practices, 3rd ed. Lilburn, GA: Boca Raton, FL: Fairmount Press; Distributed by CRC Press/Taylor & Francis, 2006.

Yunus A. Cengel dan Michael A. Boles, Thermodynamic an Engineering Approach, 5 ed. New York: MC. Graw-Hill, 2006.

S. Rani, “Modul Pelatihan Pemrograman MATLAB,” 2013.

I. Yuliasuti dan L. Rahmasari, “Pembuatan Aplikasi Program Matlab untuk Menganalisa Sifat Lasing Kaca TZBN Yang Didadah Ion Nd3+ sebagai Bahan Material Host Laser,” 2014.

Djiteng Marsudi, Pembangkitan Energi Listrik. Erlangga, 2005.

R. Ranjan dan D. M. Tariq, “Analysis of a Regenerative Gas Turbine Cycle for Performance Evaluation,” 2014.

Published

2020-09-30

How to Cite

syahidin, amar, Setiawidayat, S., & Rofii, F. (2020). Analisis Efisiensi Thermal Untuk Menentukan Beban Optimal Pada Pembangkit Listrik Tenaga Gas Menggunakan Metode Siklus Brayton. JASEE Journal of Application and Science on Electrical Engineering, 1(02), 66–80. https://doi.org/10.31328/jasee.v1i02.24

Issue

Section

Electrical and Electronics

Most read articles by the same author(s)